Resep Odading Anti Gagal

Resep Odading Anti Gagal

Resep Odading Anti Gagal

Halo teman teman semua udah berapa lama nih dirumah? kita buat cemilan  aja yuk buat ngemil dirumah. nah pada kesempatan ini kita akan membahas Resep Odading Anti Gagal. pasti sudah gak asing dong kalian dengan yang namanya Odading? Ya, Odading Mang Oleh yang viral karena video promosinya yang kocak dan menghibur di media sosial membuat Odading ini sangat dicari banyak orang.

Cara membuat dan bahan-bahan yang diperlukan :

Bahan-bahan :

  • 500 gr Tepung Terigu
  • 2 sdt Ragi Instan
  • 2 btr Telur Ayam utuh
  • 6 sdm Gula Pasir
  • 120 gr Mentega
  • Garam
  • 1 gelas Air
  • 1 sdt Vanili
  • 2 sdm SKM

Cara bikin Odadingnya :

  1. 500 gr Tepung Terigu
  2. 2 sdt Ragi Instan
  3. 2 btr Telur Ayam utuh
  4. 6 sdm Gula Pasir
  5. 120 gr Mentega
  6. Garam
  7. 1 gelas Air
  8. 1 sdt Vanili
  9. 2 sdm SKM

Langkah

  1. Pertama : Larutkan 2 sdt Ragi Instant dan 1 sdm Gula dgn ¼ gelas Air hangat. aduk hingga berbusa, lalu diamkan selama ±10 menit
  2. Campurkan 500gr Tepung Terigu, 5 sdm Gula, 1 sdt Vanili, 2 btr Telur Utuh, 2 sdm SKM dan Ragi yang sudah dilarutkan lalu uleni, masukan 120 gr Mentega, uleni hingga kalis.
  3. Jika adonan sudah kalis, tutup dengan serbet. diam kan selama 1 jam. hingga adonan mengembang.
  4. Jika sudah mengembang, potong adonan sesuai selera. taburi dengan Tepung Terigu, diam kan selama 10 menit. lalu goreng hingga kecoklatan.
  5. Selamat mencoba dan selamat menikmati.Peluang Usaha Odading Anti Gagal

    Keunggulan produk : Anda bisa menjelaskan apa keunggulan odading Anda misalnya :
    • Resep odading buatan Anda memeliki rasa yang enak
    • Brntuk odading buatan Anda memiliki bentuk yang unik
    • Packaging odading buatan Anda disajikan dalam kemasan yang unik
    • Harga odading buatan ditawarkan dengan harga yang sangat ekonomisFungsi OdadingOdading bisa dinikmati sebagai camilan atau makanan ringan disaat bersantai dengan kerabat atau keluarga.Target PenjualanDalam hal ini Anda bisa membuat target berapa banyak odading yang harus Anda jual dalam per minggunyaSasaran KonsumenDalam usaha cakwe yang akan Anda mulai Anda harus mempunyai target penjualan yang akan Anda tuju, misalnya Anda membidik para pelajar, para mahasiswa atau masyarakat umum.PromosiDalam hal ini Anda juga perlu melakukan promosi yang bertujuan untuk memperkenalkan cakwe buatan Anda kepada konsumen. Promosi yang bisa Anda lakukan adalah dengan cara membuat brosur atau untuk menghemat biaya bisa memanfaatkan media sosil.Aspek KeuanganAspek keuangan merupakan salah satu faktor terpenting yang harus Anda perhatikan, sebelum memulai usaha cakwe Anda bisa membuat perencanaan yang berhubungan dengan keuangan yang Anda gunakan untuk operasional usaha Anda. Untuk memudahkan Anda dalam menyusun perencanaan keuangan di bawah ini akan saya berikan contoh perencanaan keuangannya.
    • Biaya tetapNoKeteranganHarga1rombong Rp  600,0002kompor gas Rp  260,0003penggoreng Rp  66,0004nampan Rp 23,0005pisau Rp  9,0006peratan lain-lain Rp                    85,000TOTAL Rp  1,043,000 
    • Biaya variableNoKeteranganHarga1tepung terigu Rp   93,0002baking powder Rp   20,0003baking soda Rp  7,0004garam Rp 1,0005lain-lain Rp  11,000TOTAL Rp  132,000Total Biaya : biaya tetap + biaya variableRp 1.043.000 + Rp 132.000 = Rp 1.175.000Biaya dan harga per unit satu porsi cakweBiaya tetap yang dibutuhkan untuk satu kali produksi : Rp 1.175.000  : 7 kali = Rp 167.900Total biaya produksi yang dikeluarkan per produksi : Rp 167.900 + Rp 132.000 = Rp 299.900Biaya per unit adalah total biaya produksi dalam satu kali produksi : jumlah yang dihasilkanRp 299.900 : 21 = Rp 14.300Harga jual : Rp 14.500Modal Awal : Rp 1.043.000 + Rp 132.000 = Rp 1.175.000Analisis Titik ImbasBEP produksi = total biaya produksi dalam satu kali produksi : harga per unitRp 299.900 : Rp 14.500 = 20 porsiJadi untuk mencapai titik imbas maka cakwe yang harus terjual adalah sebanyak 20 porsi dnegan harga Rp 14.500 per porsinya.

      Analisis Keuntungan
      Pendapatan : cakwe yang terjual x Harga jual21 porsi x Rp 14.500 = Rp 304.500Keuntungan : pendapatan – biaya produksiRp 304.500 – Rp 132.000 = Rp 172.500Jadi besarnya keuntungan yang bisa Anda dapatkan dari penjualan cakwe dengan harga 14.500 porsi adalah Rp 172.500Pengembalian Modal : total biaya produksi : laba usahaRp 1.175.000 : Rp 172.500 = 7 kali produksiJadi modal akan mengalami pengembalian modal pada saat produksi ke 7.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *